Lagi, Ketua Majelis Taklim Kota Bima Beri Bantuan ke Guru Ngaji dan Majelis Taklim di Kel Dodu

LAWATANEWS–Kota bima , Ketua majelis taklim USWATUN HASANAH menghadiri undangan pengajian di Majlis Ta’lim Di Kel dodu Kecamatan Rasanae timur jumat (02/ 07/2021). dan di hadiri oleh camat rastim,lurah dodu, lurah lampe, dan lurah lelamase

DALAM kegiatan keagamaan ini, selain diisi pengajian juga diisi tausyiah oleh DR HJ, Fatma Arahman,

Hj, ELLYA ALWAINI bersama jamaah lainnya datang dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat, seperti memakai dan menjaga jarak aman.

Dengan momen ini sebutlah HJ, ELLYA ALWAINI kita tingkatkan silaturahmi dan kebersamaan. Dengan begitu berkah dari Allah SWT akan selalu tercurah, dan suasana yang kondusif selalu tercipta di Kota Bima ini .

Apalagi dengan kehadiran Ustajah Dr Hj, Fatma Arahman keberkahan dari Allah Subhanahu Wa Ta’ala menjadi penyejuk ditengah kegelisahan pandemi covid 19.

Jangan lupa juga menyampaikan pesan kepada jamaah yang hadir untuk mematuhi dan mematuhi protokol kesehatan, guna memutus rantai penyebaran virus corona.

HJ ELLYA ALWAINI istri walikota bima kembali memberikan bantuan kepada para guru ngaji dan pimpinan Majelis Taklim di kel dodu,
Ini adalah kali kedua kita memberikan bantuan kepada para guru ngaji dan pimpinan majlis taklim. Jika sehari-hari, mereka membantu kita semua untuk lebih dekat dengan Allah SWT melalui aktivitas pengajian, tak ada salahnya jika kini kitalah yang membantu mereka melalui aktivitas sosial. Sambil kita berdoa bersama agar pandemi COVID-19 bisa segera berlalu. Agar aktivitas keagamaan dan syiar pengajian bisa kembali semarak,” ujar umy ely usai memberikan bantuan kepada guru ngaji dan pimpinan majelis ta’lim di wilayah kel dodu kota bima, dalam keterangannya.

Sementara itu pimpinan majlis ta’lim USWATUN HASANAH, menyatakan melalui pengajian ini kita mendekatkan diri kepada Allah SWT, sekaligus menjaga Ukhuwah Islamiyah.

Melalui pengajian ini, kita semua berdoa kepada Allah SWT agar kota bima terus aman nyaman dan damai, harapnya. (dk)

311 views


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *